Hotline 085741936193
Informasi lebih lanjut?
Home » Opentrip Gunung raung » Pendakian Gunung Raung

Gunung Raung merupakan sebuah gunung yang terdapat di pulau Jawa, Indonesia dan mempunyai ketinggian setinggi 3,332 meter (menurut Wikipedia). Berada dalam jajaran Pegunungan Ijen dan termasuk sebagai gunung berapi yang masih aktif dengan tipe stratovolcano, mempunyai kaldera di puncaknya yang berbentuk lingkaran (circular), Gunung Raung mempunyai kawasan hutan Dipterokarp Bukit, hutan Dipterokarp Atas, hutan Montane, dan Hutan Ericaceous atau hutan gunung.

Inilah Gunung dengan jalur puncak paling ekstrim di pulau Jawa. Gunung Raung dengan pesona dan kegarangannya.
Selain besar, unik dan penuh dengan misteri, Gunung Raung berbeda dengan tipe gunung di jawa pada umumnya. Keunikan dari Puncak Gunung Raung adalah kalderanya yang berbentuk elips sekitar 500 meter dalamnya, selalu berasap dan sering menyemburkan api dan terdapat kerucut setinggi kurang lebih 100m.
Gunung Raung termasuk gunung tua dengan kaldera di puncaknya dan dikitari oleh banyak puncak kecil, menjadikan pemandangannya benar-benar menakjubkan. pada Opentrip Gunung raung kali ini akan melihat Keindahan gunung raung dengan Jajaran pegunungan berapi di timur pulau jawa ini memiliki keindahan yang sangat unik. Gunung Raung sudah terlihat dari nama-nama pos pendakian yang ada, mulai dari Pondok Sumur, Pondok Demit, Pondok Mayit dan Pondok Angin.

Belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Komentar Anda*Nama Anda* Email Anda* Website Anda

Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.

10 Resort Mewah di Karimunjawa: Menawarkan Liburan yang Luar Biasa

10 Resort Mewah di Karimunjawa: Menawarkan Liburan yang Luar Biasa

23 May 2023 11x Karimunjawa Murah, Uncategorized

Menginap di sebuah resort di Karimunjawa adalah pilihan yang menarik bagi wisatawan yang mencari liburan yang santai dan menenangkan di tengah keindahan alam yang menakjubkan. Pulau-pulau Karimunjawa yang terletak di Laut Jawa menawarkan pantai yang cantik, terumbu karang yang indah, dan keragaman hayati yang luar biasa. Namun, seperti halnya dengan setiap d... selengkapnya

Pendakian Gunung Gede Pangrango untuk Pemula

Pendakian Gunung Gede Pangrango untuk Pemula

Pendakian Gunung Gede Pangrango untuk Pemula: Memulai Petualangan di Puncak Jawa Barat Gunung Gede Pangrango merupakan salah satu gunung yang populer di Indonesia, terletak di Jawa Barat. Dengan ketinggian 2.958 meter di atas permukaan laut, gunung ini menawarkan keindahan alam yang memukau dan merupakan destinasi ideal bagi para pendaki pemula yang ingin me... selengkapnya

arung jeram di batu rafting

Paket Rafting atau Arung Jeram Sungai Progo

7 January 2016 13x Blog, rafting progo murah

Selain terkenal dengan Wisata candi, Magelang juga terkenal dengan wisata arung jeram. Siapapun anda, dapat menjadikan kegiatan arung jeram Magelang ini sebagai pilihan wisata yang aman dan menyenangkan. Tentu dengan berbekal informasi yang cukup dan pemilihan trip yang disesuaikan dengan kemampuan. Terdapat dua sungai yang bisa menjadi alternatif pilihan d... selengkapnya

Perusahaan yang telah memakai JASA kami

Testimoni

Ayu Medan

Terima kasih banyak saya ucapkan utk teman2 semua .teamnya baik dan solid .Terutama buat mas anas yg sudah bersusah payah...
5.0
2017-08-23T05:49:55+07:00
Terima kasih banyak saya ucapkan utk teman2 semua .teamnya baik dan solid .Terutama buat mas anas yg sudah bersusah payah berjuang membawa saya sampai puncak. Dan terima kasih juga buat mas deny dan team teman ngetripnya. Next time ketemu lagi yak

Opentrip Karimunjawa

teman ngetrip recommended banget pokoknya

Abi

5.0
2015-04-08T07:36:21+07:00

Abi

teman ngetrip recommended banget pokoknya

Trip Bromo

"Bromo indah banget! Makasih for the temangngetrip, Ga salah gua ngetrip bareng :)"

Yoga (jakarta)

4.0
2015-04-08T07:39:06+07:00

Yoga (jakarta)

"Bromo indah banget! Makasih for the temangngetrip, Ga salah gua ngetrip bareng :)"
opentrip bromo

Bromo

temanngetrip kalian awesome udah bikin holidayku antri mainstream

firda habsafitri

5.0
2015-04-10T10:33:41+07:00

firda habsafitri

opentrip bromo
temanngetrip kalian awesome udah bikin holidayku antri mainstream
pendakian kawah ijen indoporcelin

Kawah Ijen

thanks for temanngetrip, yaou give me an amazing adventure and crayz friends ever (PT. Indo Porcelin Jakarta)

Dewi

5.0
2015-04-10T10:39:48+07:00

Dewi

pendakian kawah ijen indoporcelin
thanks for temanngetrip, yaou give me an amazing adventure and crayz friends ever (PT. Indo Porcelin Jakarta)
4.8
5

Motto Kami

Kami menjunjung tinggi nilai-nilai : Kejujuran, kebersamaan, Kekeluargaan serta Kerja sama team

Base Camp

camp
Informasi paket wisata dan trip
Jln. Mahoni 3 blok D4 No. 8 RT 10 RW 11 Jatisari Lestari, Mijen
Telp / SMS / WA : +6282136653479
Email : [email protected]
Instagram: temanngetrip
Website : www.temanngetrip.com

Kontak Kami

Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.

Ada yang bisa Kami bantu? :-)

Kami Online 24/7 Hari Chat sekarang